100 Classic Hikes Utah: National Parks and Monuments / National Wilderness and Recreation Areas

100 Classic Hikes Utah: National Parks and Monuments / National Wilderness and Recreation Areas

B. Indonesia Saran isi pidato yang temanya "perpisahan siswa kls 6" ​

Saran isi pidato yang temanya "perpisahan siswa kls 6" ​

Jawaban:

Contoh Teks Pidato Perpisahan Sekolah Kelas 6 SD

Setelah memahami pengertian, tujuan, serta struktur teks pidato. Berikut contoh teks pidato perpisahan kelas 6.

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Yang terhormat bapak/ibu kepala sekolah.

Yang terhormat para dewan guru tanpa menyebut satu persatu.

Yang terhormat para orang tua kami serta tamu undangan.

Yang saya banggakan juga teman teman sekalian.

Pertama-tama saya panjatkan syukur atas rahmat Allah SWT karena atas rahmatNya dan yang telah memberikan nikmat iman, islam serta nikmat sehat, dan kita dapat berkumpul di sekolahan ini dalam rangka perpisahan sekolah.

Terkhusus kepada semua guru-guru kami mungkin selama kami bersekolah di sini kami telah banyak melakukan kesalahan dan membuat bapak dan ibu guru marah terhadap tingkah laku kami. Saya mewakili teman-teman siswa kelas 6 mengucapkan mohon maaf yang sebesar-besarnya.

Kami juga sangat berterima kasih dengan semua guru yang telah mengajar dan mendidik kami di sekolah ini dengan sangat baik, sangat sabar dan tidak mengenal lelah dalam membimbing kami sehingga kami pun dapat lulus dari sekolah ini.

Mudah-mudahan semua jerih payah dari semua guru yang bertugas mengajar dapat diberikan kesehatan kekuatan dan kesabaran dengan baik dan diberi kebahagiaan selalu. Aamiin

Terkhusus juga untuk teman-teman semua lanjutkan perjuangan kita semua untuk dapat melanjutkan ke pendidikan yang lebih tinggi lagi.

Akhir kata sukses selalu buat teman-teman semua semoga guru-guru kita dan Allah selalu menyertai kita semua. Aamiin.

Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Penjelasan:

Tujuan Pidato

Melansir dari modul "Bahasa Indonesia: Aku Berani Bicara di Depan Umum" yang diterbitkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, pidato memiliki beberapa tujuan, di antaranya:

1. Meyakinkan khalayak

Misalnya, seorang calon Kepala Desa, agar terpilih menjadi Kepala Desa, dia berpidato di hadapan masyarakat di desanya dengan cara meyakinkan bahwa dia bisa menjadi Kepala Desa dengan menyampaikan program kerjanya sehingga pendengar mempercayainya.

2. Mendorong atau memberikan motivasi kepada pendengar.

Misalnya, seseorang berpidato yang isinya tentang kesuksesan seseorang dalam meraih cita-citanya. Dengan pidatonya diharapkan para pendengar terbangkitkan semangat atau emosinya.

3. Memberitahukan sesuatu kepada khalayak ramai agar diketahui oleh para pendengar. Misalnya, memberitahukan adanya suatu peristiwa bencana.

4. Mengajak bertindak atau berbuat

Misalnya berpidato tentang pendirian sebuah rumah ibadah sehingga pendengar bertindak untuk memberikan sedekah.

5. Menyenangkan atau menghibur sehingga pendengar merasa terhibur. Misalnya berpidato tentang mengisi acara hiburan di sekolah.

Tema pidato ada macam-macam, misalnya seperti berikut ini.

1. Pidato perpisahan

2. Peringatan hari keagamaan

3. Kebersihan lingkungan

4. Menggalang persatuan

Semoga Membantu

#SemangatBelajar

[answer.2.content]